Bedah Buku – Membangun Demokrasi Inklusif, Program IADIA Bersama Fisip Untag Surabaya
Selasa, 15 Agustus 2023 pukul 10.00 WIB Ikatan Alumni Doktor Ilmu Administrasi (DIA) bersama Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (Fisip) Untag Surabaya menggelar program bedah buku bertajuk Membangun Demokrasi Inklusif secara hybrid di Gedung Q401 dan melalui platform video conference Zoom......
Read MoreKeputusan Rektor tentang Program Kuliah Kerja Nyata
https://drive.google.com/file/d/1Vtw6A6N9_ofqyTJLdTg9oZ39uYaNrQTv/view?usp=drive_link...
Read MorePelaksanaan Perwalian dan KRS Prodi Administrasi Bisnis Gasal 2023/2024
Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya Khususnya Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik melaksanakan perwalian dan penyusunan kartu rencana studi (KRS) semester ganjil tahun akademik 2023/2024 yang dilaksanakan pada tanggal 7 – 8 Agustus 2023.
Pukul 08.00 WIB ruang Dosen Fisip Untag Surabaya......
Merah Putih Berkibar Di Udara, FightBis Peringati Hari Ulang Tahun Ke-78 RI
Dalam suasana meriahnya Peringatan Hari Ulang Tahun Republik Indonesia Ke-78, tersembunyi sebuah aspek yang lebih berharga daripada sekedar pesta pora dan lagu-lagu patriotik yang terus bergema. Partisipasi memaknai Hari Kemerdekaan dalam menjaga semangat juang para pahlawan agar tetap......
Tingkatkan Akuntabilitas Pemerintah Desa, Fisip Untag Surabaya Gelar Pengabdian di Kab. Nganjuk
Surabaya — Pada 1-3 Agustus 2023 sebanyak 23 Dosen Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya melaksanakan program pengabdian kepada masyarakat dengan tema Penyuluhan, Pendampingan dan Pemberdayaan Administrasi Pemerintahan Desa yang......
Read More8 Mahasiswa Adbis Untag Surabaya Lolos Program Kampus Mengajar Tahun 2023
Surabaya, 07 Agustus 2023, Sebanyak 55 Mahasiswa Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya berhasil lolos seleksi program kampus mengajar angkatan 6. Kampus Mengajar merupakan bagian dari kegiatan belajar mengajar satuan pendidikan dasar program Kampus Merdeka Belajar Merdeka (MBKM) yang......
Read MorePengarahan KRS Gasal 2023 Usai Digelar, Bagi yang Tertinggal Kunjungi Tautan Berikut!
Selasa, 01 Agustus 2023 pukul 18.30 WIB Program Studi Administrasi Bisnis Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) Surabaya menggelar pengarahan KRS melalui platform video conference Zoom Meeting.
Pengarahan KRS Gasal 2023 diikuti oleh 250 Mahasiswa Administrasi Bisnis dengan dihadiri Kaprodi......
Dari e-Commerce Beralih ke Social Commerce, Tren Belanja Baru Melalui Fenomena Live Shopping
Tren penggunaan start up tertentu tentunya tidak akan pernah stabil atau cenderung berubah-ubah, karena perkembangan fitur yang ditawarkan oleh masing-masing start up atas kebutuhan pengguna selalu berbeda. Apabila e-Commerce beberapa tahun ini menjadi pilihan utama dalam transaksi digital, maka......
Read MorePerluas Jangkauan Pasar UMKM Mebel Ds. Kertosari, Supriatun Perkenalkan Fitur Pemasaran Shopee
Program Kuliah Kerja Nyata (KKN) Reguler Periode Genap 2023 Universitas 17 Agustus (Untag) Surabaya telah digelar selama 12 hari, yakni sejak tanggal 03 - 14 Juli 2023 bertempat di 35 desa di Kabupaten Mojokerto.
Supriatun atau yang akrab disapa Pia, mahasiswi semester 6 Prodi Administrasi......
Tingkatkan Ketahanan Pangan, Mahasiswa Adbis Berikan Pelatihan Sistem Aquaponik di Ds. Kalikatir
Surabaya, 17 Juli 2023 — Mahasiswa Administrasi Bisnis Universitas 17 Agustus 1945 (Untag) Surabaya bersama kelompok KKN melaksanakan kegiatan KKN Reguler di Desa Kalikatir, Kecamatan Gondang, Kabupaten Mojokerto pada 3 Juli - 14 Juli 2023. Salah satu......